Selasa, 19 Mei 2015

Misteri Situ Cikempong Oleh M. Adhiya Muzakki

Misteri Situ Cikempong
            
Letak situ cikempong di daerah Pandeglang kp. Cikanas desa Menes kec Menes, situ yang dibangun  bertahun-tahun menjadi sosok yang angker bagi m asyarakat sekitar konon banyak buaya putih, saya berbincang dengan saudara aziz beliau mempunyai rumah deket situ tersebut kemudian ia mengemukakan situ ini dulu banyak masyarakat yang mandi di sini akan tetapi ketika ada yang meninggal situ pun jarang dipakai oleh masyarakat local, sebelum kejadian warga setiap sorenya mandi disitu ini dengan senang hati para anak-anak berenang dan para bapa mincing dan para ibu melihat anak-anaknya sembari jalan-jalan sore.
Aziz juga ia berdagang di sekitar situ karena banyak para pemancing dan para warga yang main ke situ tersebut sembari makanan yaitu pecel, karedok, petis bonteng, gorengan panas sembari melihat pemandangan yang indah karena di belakang situ tersebut ada sebuah gunung yaitu bernama gunung pulo sari keindahannya yang menakjukan.
            Konon situ ini awalnya dihuni oleh kiray kalau kata bahasa sunda kemudian ada kebijakan dari pemerintah pandeglang untuk dibangun sebuah situ agar masyarakat setempat bias menikmati dan mempergunakan ketika ada musim kemarau hujan, kemudian banyak mitos-mitos itu berkembang ada yang bilang minta kepala kerbau lima kemudian seorang remeja perempuan, kemudian masyarakat setempat hanya memberikan kepala kerbau saja yaitu dua, para orang pintar ( dukun) banyak berdatangan konon para makhluk halus mengancam masyarakat setempat kemudian para orang pintar tersebut berkumpul untuk bernegosiasi dengan para makhluk halus tersebut nyatanya ia meminta seorang remaja perempuan, kemudian para orang pintar bernegosiasi lagi makhluk halus pun minta kepala kerbau dan jangan terlalu mengganggu. Banyak yang menyerupai warga setempat di situ tersebut mengganggu para yang mancing, kata salah seorang bapa yang bernama nasir ketika ia mancing dimalam hari ada seorang wanita yang bertanya sama dia kemudian ia tak sadar setelah itu ia pun tidur pules di tengah pemakaman umum warga tersebut karena letaknya makan tersebut dekat situ.
            Kemudian di situ tersebut ada buaya putih kata para orang pintar suatu hari ada seorang anak yang berenang di situ tersebut kemudian dia meninggal tenggelem baru ketemukan dua hari setelah kejadian posisi terapung telah saksi mata ia berenang kemudian minta tolong bkemudian di tolong sama orang disekitar tersebut kemudian dia ditarik ke dalam dan tidak ditemukan kemudian rame di situ tersebut dicari dua hari dia muncul dengan sendirinya dengan tubuh mulai bau membusuk dikarenaka         n udah lama didalam air korban tersebut bias berenang menurut saksi mata di ditengah kaya ada yang narik didalam air. Buaya putih tersebut di ancam orang para orang pintar tersebut dan negosiasi kemudian dia berjanji tidak ganggu lagi.
            Dalam analisa rasional ialah tentang situ cikempong buaya putih tersebut karena ia tidak terlalu diganggu dan ketika suhu panas buaya putih tersebut keluar kemudian ada lubang yang bisa menjalur ke sebuah lubang besar dan ketika ada orang yang baru ke situ kemudian terlalu over dan mengganggu bisa berbahaya.













Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini